Wednesday, November 21, 2012

Bagian-Bagian Yang Sering Aku Perhatikan di Facebook

Apa yang aku lakukan saat berada di facebook?
Menunggumu.. Yupz, itu pekerjaan yang paling membosankan dan menyenangkan. membosankan karena yang aku tunggu-tunggu ternyata gak muncul juga, menyenangkan saat yang ditunggu eh muncul juga.

Dan kalau udah muncul cuman bisa melihat, melihat status-statusnya, dan sebagainya. Bagian mana yang  paling sering aku perhatikan di facebook??

1. Bagian Update kegiatan teman terbaru yang bergerak-gerak bagian kanan atas. Saat kmu update status, saat kamu komen status, saat kamu upload foto, atau sebatas Ngelike Status orang, pasti photo mu bakal muncul disamping kanan atas itu. Itu artinya aktivitas terbaru dari kamu :-)

2. Bagian Facebook Chatting. Nama kamu sudah ada di bagian FB Chatting, tapi jarang banget aktif, coz harus kewarnet. Nah kalau bagian ini aktif ada tanda titik hijaunya, berarti kamu sedang Online di Warnet. Pengen banget nyapa. tapi,, hmm..

Dan Yang pertama kali buka Facebook yang aku lakukan adalah buka Profil Facebook kamu..:-)

0 comments:

Post a Comment